Kapan Belajar Calistung?

[slideshare id=35719692&doc=kapanbelajarcalistung-140610184015-phpapp01] Poin utama: hindari memaksa. Begitu banyak cara menyenangkan dan biasanya tidak kita sadari, anak sudah mulai belajar calistung. Menghitung anak tangga, menyanyikan lagu, membacakan buku cerita. Tapi untuk secara formal diajarkan, terutama di sekolah, tentunya perlu kesiapan anak. Sayangnya, karena tuntutan sekolah tertentu, anak dipaksa untuk lebih cepat mahir dalam calistung.

Continue ReadingKapan Belajar Calistung?

Kapan Bilingual?

[slideshare id=36844079&doc=kapanbilingual-140710123348-phpapp01] Tak sedikit orangtua yang ingin anaknya segera ingin bisa berbahasa lain, dalam hal ini sebagian besar Bahasa Inggris yang ingin dicapai. Dan tak sedikit juga yang tidak ingin anaknya berbahasa lain sebelum lancar bahasa ibunya, dalam hal ini bahasa Indonesia atau bisa juga bahasa lain. Bagaimana sebenarnya kemampuan anak menyerap bahasa?

Continue ReadingKapan Bilingual?

Anakku Kok Belum Juga Bisa Baca?

[slideshare id=44369357&doc=kokbelumbisabaca-150206174027-conversion-gate01] Kebayang deh deg-degannya ortu di masa anak belajar membaca ini. Ragu-ragu antara anak perlu atau tidak belajar membaca dengan cara ikut les, atau dibimbing sendiri di rumah dan kekhawatiran bahwa anak lain di usia yang sama sudah bisa membaca. Selain itu, masih ada juga sekolah yang mensyaratkan anak bisa membaca untuk bisa diterima di sekolah tersebut. Tapi, sebenarnya apa yang paling utama dari belajar membaca dan membaca itu sendiri?

Continue ReadingAnakku Kok Belum Juga Bisa Baca?